Sunday, March 27, 2011

Nice Quotes .. Kutipan Menarik..

"Das problem ist heute nicht die Atomenergie sondern das Herz des Menschen./ (Kini) permasalahan (utama) bukanlah terletak pada (hal-hal yang berkaitan dengan) energi nuklir, melainkan lebih kepada masalah hati umat manusia." (Albert Einstein).

"Ask God to work faith in you, or you will remain forever without faith, no matter what you wish, say, or can do./ Mohonlah pada Tuhan untuk menetapkan keyakinan dalam dirimu, atau kau akan tetap tinggal tanpa keyakinan tanpa peduli apa yang kau harapkan, katakan, atau dapat kerjakan." (Martin Luther).

"To forget one's purpose is the commonest form of stupidity./ Melupakan tujuan hidup (awal) adalah keteledoran yang paling mafhum terjadi" (Friedrich Nietzche).


"Nur der Mensch, der sein Leben lang gearbeitet hat, kann sagen: Ich habe gelebt./ Hanya orang-orang yang telah membangun hidupnya (dari hasil keringat dan pengalamannya) sendiri dapat (berhak) mengatakan (dengan sesungguhnya), saya telah melewati (memaknai) hidup." (Wolfgang von Goethe).

"Reason has always existed, but not always in a reasonable form./ Selalu ada penjelasan dari suatu fenomena, namun penjelasan itu tidak selamanya dapat dijelaskan (secara explisit)." (Karl Marx).

"One question that has concerned me very much is, To whom does the earth belong?/ Satu pertanyaan yang telah banyak mengusik diriku adalah: Siapa pemilik alam semesta ini?" (Heinrich Boell).

"Saya menganggap suatu kehormatan, bila seseorang datang berkilo meter untuk sekedar mengunjungi dan menghabiskan waktu denganmu/ I think it's a great honour, if somebody travels hundreds of kilometers just to meet and spend sometime with you." (Meditya Wasesa, LOL).

1 comment:

  1. oh, tentu kehormatan besar dikunjungi tamu dr jauh, tetapi knp mukanya ditempel smiley? :D

    ReplyDelete